Selasa, 15 Januari 2008

[psikologi_transformatif] Terima kasih Ya Alloh..

Terima kasih Ya Alloh..

Ditengah hidup yang kian sulit kebahagiaan hadir ketika kita
mensyukuri atas karuniaNya seperti hari ini sebelum berangkat istri
saya mengucapkan, "Mas, terima kasih ya cintamu.."

ditengah keheranan selama pernikahan kami belum pernah istri saya
mengucapkan hal itu dan saya bersyukur telah dipertemukan dengan istri
saya, tiada kata paling indah yang diucapkan dengan setulus hati. hari
ini saya bahagia dan bersyukur karena hal itu.

"Terima kasih ya Alloh atas semua karuniaMU.."

Salam hangat,
agussyafii

==============================================
Sekiranya berkenan mohon kirimkan komentar anda melalui
http://agussyafii.blogspot.com atau sms 0888 176 48 72
==============================================

__._,_.___
Recent Activity
Visit Your Group
Yahoo! Kickstart

Sign up today!

new professional

network from Yahoo!.

Y! Messenger

Instant smiles

Share photos while

you IM friends.

Cat Zone

on Yahoo! Groups

Join a Group

all about cats.

.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar