Selasa, 09 Oktober 2007

[psikologi_transformatif] USUL JURNAL/BULETIN PSIKOTRANS (Re: Spiritualitas sangat berkaitan dengan


> Audifax:
> Usulan bagus Bung Harez. Terima Kasih usulannya
>
> Sebenarnya usulan itu sempat juga diungkapkan Mas Aten beberapa waktu
> lalu. Juga beberapa member lain. Saya mencoba merespon dengan membuat
> Psikologi Transformatif Award. Sepuluh besar diterbitkan dalam kumpulan
> tulisan ditambah dengan tulisan2 lain yang sekiranya bagus. Sudah ada
> penerbit juga yang mau, cuma sekarang terkendala mesti antri, karena
> naskah saya di penerbit itu cukup banyak
.
>

harez:
Ha..ha..ha... anda memang produktif dan menunjukkan kualitas tersendiri. :)


> Audifax:
> Tapi sambil antri saya juga masih bisa menambah tulisan2 yang sekiranya
> bermutu...dan penulisnya bisa dilobi untuk nyumbang, maksudnya engga
> dihonor..he..he..soalnya dananya cekak ini..he..he..he..malah saya
> terpikir untuk mencari sponsor buat menanggung cetaknya dan
> distribusinya baru diserahkan ke penerbit.
>


harez:
Sudah pernah coba ke Gramed/KKG ? Setahu saya, mereka cukup tertarik untuk hal-hal seperti ini. Hal itu saya ketahui waktu saya jadi sekretaris redaksi Jurnal Psikologi & Masyarakat jamannya Bu Saparinah Sadli (sekitar 15 tahun lalu). Mungkin karena kriteria "ilmiahnya" agak terlalu tinggi, menjadi kurang diminati oleh penulis maupun pembaca.

Materi-materi tulisan/diskusi di psikotrans, sepanjang pengamatan saya, dapat menghasilkan komposisi ramuan yang cocok antara "keilmiahan" dan "kepopuleran", apalagi topiknya cukup banyak merupakan topik yang hidup dan menjadi minat masyarakat.

Ok, selamat berkarya Audi. Sukses ya ... :)

salam,
harez



__._,_.___
Recent Activity
Visit Your Group
Y! Messenger

PC-to-PC calls

Call your friends

worldwide - free!

Summer Shape-up

on Yahoo! Groups

Trade weight loss

and swimsuit tips.

Food Lovers

Real Food Group

on Yahoo! Groups

find out more.

.

__,_._,___

Tidak ada komentar: