Sabtu, 01 Desember 2007

[psikologi_transformatif] Benarkah Rendang dari Malaysia Re: [eramuslim] Malaysia akhirnya ngaku......

Salam kenal Pak Mujiarto. Saya coba jawab ya. Saya pernah baca buku
sejarah, tapi udah lama dan saya lupa judulnya, bahwasanya melayu
malaysia banyak yang berasal dari Minang Kabau/Sumatra Barat. terkait
dengan kultur orang minang yang suka pergi merantau. Kali aja dulunya
mereka merantaunya ke Malaysia bukan ke Jakarta seperti sekarang :-).
jadi sebenarnya gak salah juga sih mereka mengakui rendang dari
Malaysia (yah pastinya karena mereka gak ngerti sejarah leluhur mereka
sih) karena nenek moyang mereka juga berasal dari sana.

salam

--- In psikologi_transformatif@yahoogroups.com, Mujiarto Karuk
<mkaruk@...> wrote:
>
>
>
> Assalamualikum Warohmatullohi Wabarokatuh
>
> Ada saudara menanyakan pada saya semoga saudara saudara bisa
membantu saya dalam menjelaskan dan menjawab pertanyaan saudara saya
tersebut sekaligus menjelaskan pada saudara saudara yang lain juga,
>
> Pertanyaan saudara saya tersebut ialah
>
> APAKAH BETUL BAHWA MASAKAN RENDANG YANG BERASAL DARI MINANGKABAU
SUMATRA BARAT DI AKUI JUGA OLEH NEGARA TETANGGA DAN SAUDARA KITA MALAYSIA
>
> Bila memang betul mohon penjelasan selanjutnya
>
> Demi untuk terjalinnya uhuwah Islamiyah mari kita tingkatkan dan
kita eratkan jalinan silaturahmi, biar tubuh ini saling berjauhan Iman
dan Taqwa pada Alloh SWT lah yang membuat kita berdekatan, hindari
perpecahan dan mari bersatu melawan kedholiman
>
>
> Salam Uhuwah
>
> Mujiarto Karuk
>
>
>
> Sandra Imawati <sandraimawati@...> wrote:
> Tahniah Malaysia, anda terpuji karena telah bersikap
gentleman. Terima kasih pemerintah Indonesia karena telah bertindak
nyata membela kepentingan dan kehormatan negara dan bangsa, bukan
hanya dengan marah2, demo dan celaan.
>
> Semoga lain kali masalah sedemikian tidak terulang. Saudaraku
Malaysians, boleh anda memakai kebudayaan dan nyanyian kami (seperti
juga kebudayaan India dan Cina sudahpun menyatu dalam kebudayaan
Malaysia), tetapi hendaklah disebutkan dan diakui bahwa itu adalah
berasal dari Indonesia. Janganlah malu mengakui bahwa moyang kita
adalah sama, walaupun bangsa kami sedang dalam kesusahan.
>
> Satu yg paling penting dan patut diingat, kita saudara seiman.
>
>
> Note: forwarded message attached.
>
> ---------------------------------
> Be a better pen pal. Text or chat with friends inside Yahoo! Mail.
See how.
> Forwarded Message [ Download File ]
>
> Date: Tue, 13 Nov 2007 18:21:54 -0800 (PST) From: "Nunik
Heriwahyuni" <nuniq_bach@...> Subject: Fw: [ppi_ukm]
alhamdulillah..... HORE !! To: "Sandra Imawati" <sandraimawati@...>
HTML Attachment [ Scan and Save to Computer ]
>
> ----- Forwarded Message ----
> From: ekka pn <ekkapn2003@...>
> To: ppi_ukm@yahoogroups.com; ppidimalaysia@yahoogroups.com
> Sent: Tuesday, November 13, 2007 2:35:36 PM
> Subject: [ppi_ukm] alhamdulillah..... HORE !!
>
> Sumber: www.myrmnews. com
>
> HORE! Akhirnya ada juga yang bisa dilakukan pemerintah RI. Merdeka!
Rakyat Menang! Gitu dong, yg jentelmen Pak Cik. Klo udah ngaku, kita2
kan gak akan mempermasalahkannya lagi, dan sayang ama Malaysia.
>
> HIDUP INDONESIA, HIDUP JUGA MALAYSIA
>
>
>
> ekk.
> * ke depan, jangan diulangin lagi ya... he3
>
>
> Malaysia Akhirnya Akui Rasa Sayange Milik Indonesia
> Selasa, 13 November 2007, 08:38:29 WIB
>
> Jakarta, myRMnews. Pemerintah Malaysia akhirnya menyerah soal
polemik lagu Rasa Sayange. Menteri Kebudayaan, Kesenian, dan Warisan
Malaysia Rais Yatim telah bertemu dengan Menteri Kebudayaan dan
Pariwisata Jero Wacik. Dalam pertemuan itu, Malaysia mengakui lagu
Rasa Sayange sebagai lagu asli Indonesia.
>
> Ketua Umum DPP Persatuan Artis Penyanyi, Pencipta Lagu, dan Penata
Musik Rekaman Indonesia (PAPPRI) Dharma Oratmangun mengatakan, dalam
kunjungan ke Malaysia, lahir kesepahaman antara Jero Wacik dan Rais
Yatim. "Persoalan lagu Rasa Sayange selesai. Secara de facto, Malaysia
mengakui itu milik Indonesia," kata Dharma kemarin (12/11).
>
> Pernyataan eksplisit Rais Yatim, menurut Dharma, disampaikan saat
acara Temu Jembatan Budaya di Kuala Lumpur kemarin. Dharma merupakan
salah seorang anggota delegasi kebudayaan Indonesia. "Oleh Pak Menteri
(Menbudpar Jero Wacik) disampaikan bahwa sebagai negara bertetangga,
semua persoalan agar diselesaikan dalam konteks masing-masing. Adapun
lagu Rasa Sayange sudah bisa dipahami sebagai warisan yang dipunyai
Indonesia," jelas Dharma.
>
> Lagu tersebut memang hidup di masyarakat secara luas hingga ke
Malaysia. Karena itu, rakyat Malaysia juga mengenal dengan baik lagu
tersebut. "Jadi, tidak ada masalah lagi," tegasnya.
>
> Jero Wacik saat dihubungi tadi malam membenarkan bahwa masalah lagu
Rasa Sayange sudah tuntas. "Sebenarnya, tidak hanya masalah itu yang
dibahas. Ada banyak hal," kata Jero. Sayang, pembicaraan tidak
berlanjut karena Jero sedang mengikuti jamuan makan malam.
>
> Sebelumnya, kementerian kebudayaan Malaysia mengakui telah lalai
menggunakan lagu Indonesia lainnya. Yakni, lagu Tiar Ramon karya
musikus Minang, yang digunakan tarian delegasi Malaysia pada Asia
Festival 2007 di Osaka.
>
> Indonesia tidak akan memperkarakan lagu dan kesenian yang dipakai
Malaysia. Sebab, Indonesia dan Malaysia masih serumpun. Hanya,
Indonesia meminta, jika Malaysia menggunakan kesenian Indonesia, harus
diumumkan kepada publik bahwa itu berasal dari Indonesia.
>
> Di Malaysia, selain menghadiri Temu Jembatan Budaya, Jero Wacik
membuka Indonesia Trend (Trade, Tourism, and Investment) Expo 2007 di
Kuala Lumpur. Itu merupakan pameran produk-produk ekspor Indonesia ke
Malaysia. jpnn
>
> Send instant messages to your online friends http://uk.messenger
.yahoo.com
>
> ---------------------------------
> Get easy, one-click access to your favorites. Make Yahoo! your homepage.
>
> [Non-text portions of this message have been removed]
>
>
>
>
>
> ---------------------------------
> Get easy, one-click access to your favorites. Make Yahoo! your
homepage.
>
>
> ---------------------------------
> Get easy, one-click access to your favorites. Make Yahoo! your
homepage.
>

__._,_.___
Recent Activity
Visit Your Group
Yahoo! Kickstart

Sign up today!

Reconnect with

college alumni.

Y! Messenger

Files to share?

Send up to 1GB of

files in an IM.

10 pairs of tickets

a day from Yahoo!

Fly home for the

Holidays for free.

.

__,_._,___

Tidak ada komentar: